Guru Aceh Berprestasi Harus Menjadi Panutan

19:14:00


HABAKOTAMADANI, BANDA ACEH - Pada pembukaan lomba guru, kepala sekolah, dan pengawas sekolah berprestasi tingkat Provinsi Aceh di Grand Aceh Hotel, Banda Aceh. Hasanuddin Darjo Kepala Dinas Pendidikan Aceh meminta para guru, kepala sekolah, dan pengawas sekolah SMA dan SMK berprestasi dari berbagai Kabupaten/Kota se Aceh harus  menjadi panutan dalam meningkatkan kualitas pendidikan Aceh ke depan.
Untuk jurusan IPA SMA, terjadi kenaikan Indek Intergritas UN 12.30% dan ini berada di peringkat I nasional. Sedangkan untuk jurusan IPS SMA, kenaikan Indek Intergritas UN sebanyak 10,50% atau berada di peringkat III nasional. Sementara untuk SMK tingkat kenaikan Indek Integritas UN hanya 2,30%. Meski kenaikannya agak kecil, tapi secara nasional SMK berada di peringkat VII nasional, kata Hasanuddin.

Sumber : Serambi Indonesia

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »